Aplikasi laporan keuangan gratis BukuKas sangat berguna untuk warung makan dengan konsep angkringan. Terlebih lagi jika warung itu sering dijadikan langganan para pelanggan yang hutang. Meskipun banyaknya pelanggan yang suka berhutang, tetapi hal ini tidak dapat dipungkiri dan dilarang. Jika ada larangan keras untuk berhutang, maka warung itu mungkin akan sepi pengunjung.
Dengan kemajuan teknologi informasi, sebaiknya menggunakan konsep warung pintar. Konsep ini tidak hanya membuat warung semakin ramai, retailers juga dapat terhindar dari resiko pelanggan yang sering menghindar saat ditagih hutang.
1. Penggunaan Aplikasi BukuKas
Karena inilah hampir setiap warung pasti menyediakan setidaknya minimali 1 buah buku warung. Buku ini hanya disediakan khusus bagi para pelanggan yang hendak berhutang.
Sayangnya banyak yang tidak menyadari jika penggunaan buku tulis sebagai catatan berhutang sangat kurang efektif. Ada suatu cara lain yang jauh lebih efektif untuk mencatat pelanggan yang berhutang. Caranya cukup dengan menggunakan aplikasi laporan keuangan gratis BukuKas.
Catatan hutang dengan aplikasi BukuKas jauh lebih efektif dan efesien. Sebab dapat mencatat semua hutang para pelanggan. Selain itu juga ada fitur remainder yang dapat digunakan sebagai pengingat kapan hutang akan dibayar lunas.
Dengan aplikasi minim kemungkinan pelanggan yang sengaja lupa kapan waktu untuk melunasi hutang. Ataupun sengaja menghindari untuk tidak membayar hutang.
Penggunaan aplikasi BukuKas tidak hanya berguna untuk buku warung bagi pelanggan yang berhutang. Aplikasi ini juga berguna sebagai aplikasi kasir sederhana. Dengan ini semua hasil transaksi harian akan tercatat dengan jelas dan minim resiko adanya karyawan yang hendak berbuat curang.
2. Wifi
Selain konsep buku catatan / warung dengan BukuKas, wifi juga menjadi konsep utama untuk warung pintar. Dengan adanya akses wifi, dapat dipastikan jika warung pasti akan menjadi pusat tongkrongan. Khususnya bagi para pelajar yang sangat membutuhkan akses free wifi untuk mencari referensi dan menyelesaikan tugas sekolah.
3. Konsep Lesehan Dan Sediakan Kursi Yang Cukup
Hal ketiga yang harus ada di suatu warung pintar yaitu tempat untuk nongkrong. Tempat ini tidak harus berupa meja kursi, namun dapat pula dengan konsep lesehan.
Lalu untuk itu properti yang disediakan juga tidak harus mewah dan kekinian. Minimal properti yang digunakan dapat membuat pengunjung merasa nyaman.
4. Stop Kontak Di Setiap Meja
Hampir setiap meja sebaiknya disediakan sebuah stop kontak. Sehingga dapat membuat semua pelanggan merasa nyaman dan betah untuk berlama – lama dan tidak perlu merasa khawatir jika ponsel maupun laptop kehabisan baterai.
Itulah beberapa hal yang dibutuhkan untuk konsep warung pintar dan pentingnya aplikasi laporan keuangan gratis BukuKas sebagai pendukung utama dalam warung pintar. Konsep ini akan membuat warung anda menjadi cukup inspiratif dan terlihat jauh lebih berkembang dan modern. Meskipun tidak luput dari konsep angkringan.