iklan space 728x90px

LG G Flex, Harga Dan Spesifikasi, Lawan Sepadan Galaxy Round


Tak ingin Samsung sendirian punya ponsel berlayar lengkung, LG juga menghadirkan ponsel berlayar lengkung pertamanya yang diberi nama LG G Flex.  LG G Flex berlayar OLED 6 inci dan dirilis di bulan November ini tak lama setelah peluncuran Google Nexus 5 yang juga buatan LG.  Bahan layarnya berjenis plastik, bukan kaca, sehingga LG bisa membuat layar melengkung yang kabarnya radius lengkungannya mencapai 700mm.

Meski rumornya akan dirilis November, namun Chief Technology Officer Display LG, Yeo Sang Deog, menyebutkan bahwa LG berencana merilis produk baru tersebut tahun depan dengan performa yang ditingkatkan dan desain berbeda.  LG G Flex diklaim akan menjadi smartphone tertipis dan teringan.

Harga dan Spesifikasi LG G Flex

Jaringan    
2G  : GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G : HSDPA 850 / 1900 / 2100
4G : LTE 850 / 1800 LTE-A
SIM : Micro-SIM
Rilis : November 2013
Body    
Dimensi : 160.5 x 81.6 x 8.7 mm (6.32 x 3.21 x 0.34 inci)
Berat : 177 gram    
Display    
Type : Curved P-OLED capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran : 720 x 1280 piksel, 6.0 inches (~245 ppi pixel density)
Multitouch :  Ya
Sound    
Tipe Isyarat : Getar, MP3, WAV
Loudspeaker : Ya
3.5 mm jack : Ya    
Memory    
Slot Kartu :  No
Internal : 32 GB, 2 GB RAM
Data    
GPRS : Class 12 (4+1/3+2/2+3/1+4 slots), 32 - 48 kbps
EDGE : Class 12
Kecepatan : HSDPA, 42 Mbps; HSUPA, 21 Mbps; LTE, Cat4, 50 Mbps UL, 150 Mbps DL
WLAN : Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, DLNA, Wi-Fi hotspot
Bluetooth : Ya, v4.0 dengan A2DP, LE
NFC : Ya
USB : Ya, microUSB v3.0, USB On-the-go, USB Host
Kamera    
Kamera Primer : 13 MP, autofocus, LED flash
Fitur : Simultaneous video, image recording, geo-tagging, face detection, HDR
Video : Ya, 1080p@60fps, HDR, stereo sound rec., video stabilization
Kamera Sekunder : Ya, 2.1 MP, 1080p@30fps
Sistem Operasi dan Hardware    
OS : Android OS, v4.2.2 (Jelly Bean)
Chipset : Qualcomm MSM8974 Snapdragon 800
CPU : Quad-core 2.26 GHz Krait 400
GPU : Adreno 330
Sensor : Accelerometer, gyro, proximity, kompas
Messaging : SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM, RSS
Browser : HTML5
Radio : Stereo FM radio with RDS
GPS : Ya, dengan A-GPS dan GLONASS
Java : Yes, via Java MIDP emulator
Fitur Lain :
- Active noise cancellation with dedicated mic
- SNS applications
- MP4/DviX/XviD/H.264/H.263/WMV player
- MP3/WAV/FLAC/eAAC+/AC3/WMA player
- Photo viewer/editor
- Document viewer
- Organizer
- Voice memo/dial/commands
- Predictive text input
Battery :Li-Po 3500 mAh
Harga : Rp 10.000.000
Maman Malmsteen
Maman Malmsteen Aktif menulis sejak tahun 1986 di media massa. Menjadi announcer di Radio Fantasy 93,1 FM sejak tahun 1999. Menjadi Blogger sejak tahun 2010. Sekarang aktif sebagai Content Writer untuk beberapa Blog/Website.

Posting Komentar untuk "LG G Flex, Harga Dan Spesifikasi, Lawan Sepadan Galaxy Round"

Follow Berita/Artikel Jendela Informasi di Google News